Selasa, 06 Agustus 2013

cara kalibrasi baterai laptop

Nikisae Computer Solusi Tepat Hardware - software 024 -91 302 304

kalibrasi baterai ini digunakan untuk mengatasi  "Consider Replacing Your Battery". adapun caranya adalah :
  1. isi baterai sampai penuh (100 %)
  2. restart komputer tapi jangan cabut kabel charger
  3. tekan lepas tombol f8 sehingga muncul menu safe mode
  4. pilih safe mode untuk booting windows atau nyalakan windows pada safe mode
  5. cabut kabel charger pada laptop
  6. biarkan laptop menyala sampai mati (jangan dipakai)
  7. masukkan lagi kabel charger dan nyalakan komputer
  8. jika tidak ada masalah pada baterai maka deteksi win 7 akan menjadi normal kembali
  9. jika tidak hilang tanda silang dibaterai walaupun sudah kalibrasi maka kemungkinannya baterai yang rusak
  10. selamat mencoba semoga sukses

Tidak ada komentar:

Posting Komentar